Perancangan dan Implementasi VLAN dengan VLAN Trunking Protocol (VTP) di PT. Citra Solusi Pratama
Abstract
Penggunaan jaringan Local Area Network (LAN) yaitu PT. Citra Solusi Pratama. Namun dalam implementasinya terdapat beberapa permasalahan terkait dengan penggunaan pada jaringan tersebut, seperti kurangnnya sebuah manajemen, konfigurasi keamanan dan kebijakan keamanan (security policy). Maka dibutuhkan analisis dan perancangan untuk pengembangan jaringan yang lebih baik dari segi performa dan keamanan, salah satunya menggunakan konsep Virtual Local Area Network (VLAN).
Virtual Local Area Network (VLAN) dapat diimplementasikan pada jaringan LAN untuk segmentasi jaingan sehingga dapat meningkatkan efensiensi performa jaringan dan keamanan dengan menggunakan Access Control List. Pengembangan jaringan dilakukan dengan berdasarkan pada keadaan jaringan di PT. Citra Solusi Pratama (exsiting) menggunakan metode NDLC (Network Development Life Cycle) yaitu mencakup analysis, Design, Simulation, Implementation, Monitoring, dan Manangement. Penggunaan VLAN Trunking Protocol (VTP) akan memudahkan network administrator dalam mengelola VLAN.
Kata kunci : Network, keamanan, Virtual
Full Text:
PDFReferences
Ekkal Prasetyo, Agustus 2014. PERANCANGAN VLAN (VIRTUAL LOCAL AREA NETWORK) UNTUK MANAJEMEN IP ADDRESSPADA POLITEKNIK SEKAYU.
https://jurnal.polsky.ac.id/index.php/tips/article/view/63
Guterres, Lilia Ervina Jeronimo, Joko Triyono, Erna Kumalasari
Miftah, Z. (2018). Simulasi Keamanan Jaringan Dengan Metode Dhcp Snooping Dan Vlan. Faktor Exacta, 11(2), 167
https://journal.lppmunindra.ac.id/index.php/Faktor_Exacta/article/view/2456
Lilik Eko Nuryanto, 2015 “KONSEP SUBNETTING IP ADDRESS UNTUK EFISIENSI INTERNET”
https://jurnal.polines.ac.id/index.php/orbith/article/view/374
Muhamad Fariz Syarif, Ritzkal Ritzkal, Ade Hendri Hendrawan, Vol 3, No 1 (2020) “ANALISIS DAN IMPLEMENTASI VIRTUAL LOCAL AREA NETWORK (VLAN) PADA LABORATORIUM PRODI TEKNIK INFORMATIKA UNIVERSITAS IBN KHALDUN BOGOR” Fakultas Teknik dan Sains, Prodi Teknik Informatika.
http://ejournal.uika-bogor.ac.id/index.php/INOVA-TIF/article/view/4065
MARINA AINY, April 01, 2019 “MENGENAL IP ADDERSS VERSI 4” 10.31219/osf.io/uefmp
Maylane Boni Abdillah, Much. Sobri Sungkar. Indana Zulfa Zaen. Tegal: Politeknik Harapan Bersama Tegal., 2019 Rancangan Bangun VLAN Dengan Menggunakan Mikrotik RB2011UiAS-RM di Ajeka Aditama Guna Menyediakan Akses Internet.
https://perpustakaan.poltektegal.ac.id/index.php?p=fstream-pdf&fid=23211&bid=4208902
Nurnawati. 2014. Perancangan dan Pengembangan Jaringan Vlan pada Dili Institute Of Technologi (DIT) Timor Leste menggunakan Packet Tracer.
https://onesearch.id/Record/IOS1572.article-354
Pantu, Yosefina, Catur Iswahyudi dan Rr Yuliana Rachmawati. 2015. Analisis dan Perancangan VLAN pada Dishubkominfo Kabupaten Manggarai menggunakan Cisco Packet Tracer. (Vol.3, No.1)
https://www.researchgate.net/publication/317229776
Marin, G.A. (2015, November). Network Security Basics, Security & Privacy. IEEE. (Vol. 3, No 6 pp. 68-72).
Dian Saiful Ramadhan Nur Tanjung, 2013. PERANCANGAN JARINGAN LAN PADA GEDUNG PERKANTORAN DENGAN MENGGUNAKAN SOFTWARE CISCO PACKET TRACER.
https://adoc.tips/download/perancangan-jaringan-lan-pada-gedung-perkantoran-dengan-meng.html
Satukan Halawa, Februari 2016. “PERANCANGAN APLIKASI PEMBELAJARAN TOPOLOGI JARINGAN KOMPUTER UNTUK SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN (SMK) TEKNIK KOMPUTER DAN JARINGAN (TKJ) DENGAN METODE COMPUTER BASED INSTRUCTION” Progra Studi Teknik Informatika STMIK Budi Darma Medan.
https://ejurnal.stmik-budidarma.ac.id/index.php/jurikom/article/view/53
Setiyadi, Didik & Sanjaya, Tony. 2019. Network Development Life Cycle (NDLC) Dalam Perancangan Jaringan Komputer Pada Rumah Shalom Mahanaim, 4 (1), 2-3. Diakses dari
http://ejournal-binainsani.ac.id/index.php/JMBI/article/view/1149/1002
https://networklessons.com/switching/how-to-configure-port-security-on-cisco-switch
https://www.cisco.com/c/en/us/td/docs/switches/lan/catalyst4500/12-2/25ew/configuration/guide/conf/port_sec.html
https://computernetworking747640215.wordpress.com/2019/11/12/switch-port-security/
https://doi.org/10.30998/faktorexacta.v11i2.2456 Febriana, D. (2019). Jaringan Komputer. https://doi.org/10.31219/osf.io/2krzc.
DOI: https://doi.org/10.52643/jti.v8i2.2722
Refbacks
- There are currently no refbacks.
StatCounter
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.